Waktu Penyesuaian UTBK 2025, Sesi Siang Cermati Ya!

Waktu Penyesuaian UTBK 2025, Sesi Siang Cermati Ya!

nah2025/04/10 06:00:00 WIB
UTBK di UB. Foto: Istimewa (Dok Humas UB)

Pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) 2025 semakin dekat. Peserta perlu mengetahui penyesuaian waktu pelaksanaan UTBK.Pada awal sosialisasi Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 juga telah disampaikan akan ada penyesuaian jadwal pelaksanaan UTBK di beberapa wilayah terkait dengan waktu ibadah.Simak rincian penyesuaian waktunya, seperti dikutip dari unggahan Instagram Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan (BP3) Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah.Penyesuaian Waktu UTBK 20251. Hari Senin-Kamis serta Sabtu-MingguSesi Pagi06.45-06.50 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Peserta masuk ruang ujian.06.45-06.50 WIB Sumatera selain Lampung: Peserta masuk ruang ujian07.45-07.50 WITA: Peserta masuk ruang ujian.08.45-08.50 WIT: Peserta masuk ruang ujian.---06.50-07.10 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Pemeriksaan identitas/dokumen.06.50-07.10 WIB Sumatera selain Lampung: Pemeriksaan identitas/dokumen.07.50-08.10 WITA : Pemeriksaan identitas/dokumen.08.50-09.10 WIT: Pemeriksaan identitas/dokumen.---07.10-07.15 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Latihan07.10-07.15 WIB Sumatera selain Lampung: Latihan08.10-08.15 WITA: Latihan09.10-09.15 WIT: Latihan.---07.15-08.45 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes potensi skolastik (TPS).07.15-08.45 WIB Sumatera selain Lampung: Tes potensi skolastik (TPS).08.15-09.45 WITA: Tes potensi skolastik (TPS).09.15-10.45 WIT: Tes potensi skolastik (TPS).---08.45.10.30 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.08.45.10.30 WIB Sumatera selain Lampung: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.09.45-11.30 WITA: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.10.45-12.30 WIT: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.Sesi Siang12.30-12.35 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Peserta masuk ruang ujian.13.00-13.05 WIB Sumatera selain Lampung: Peserta masuk ruang ujian.13.30-13.35 WITA: Peserta masuk ruang ujian.14.30-14.35 WIT: Peserta masuk ruang ujian.---12.35-12.55 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Pemeriksaan identitas/dokumen.13.05-13.25 WIB Sumatera selain Lampung: Pemeriksaan identitas/dokumen.13.35-13.55 WITA: Pemeriksaan identitas/dokumen.14.35-14.55 WIT: Pemeriksaan identitas/dokumen.---12.55-13.00 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Latihan13.25-13.30 WIB Sumatera selain Lampung: Latihan13.55-14.00 WIB WITA: Latihan14.55-15.00 WITA: Latihan---13.00-14.30 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes potensi skolastik.13.30-15.00 WIB Sumatera selain Lampung: Tes potensi skolastik.14.00-15.30 WITA: Tes potensi skolastik.15.00-16.30 WIT: Tes potensi skolastik.---14.30-16.15 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.15.00-16.45 WIB Sumatera selain Lampung: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.15.30-17.15 WITA: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.16.30-18.15 WIT: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.Baca juga: Berkas UTBK 2025 yang Wajib Dibawa Plus Aturan Pakaian Ujian, Cek!2. Hari JumatSesi Pagi:06.45-06.50 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Peserta masuk ruang ujian.06.45-06.50 WIB Sumatera selain Lampung: Peserta masuk ruang ujian07.45-07.50 WITA: Peserta masuk ruang ujian.08.45-08.50 WIT: Peserta masuk ruang ujian.---06.50-07.10 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Pemeriksaan identitas/dokumen.06.50-07.10 WIB Sumatera selain Lampung: Pemeriksaan identitas/dokumen.07.50-08.10 WITA : Pemeriksaan identitas/dokumen.08.50-09.10 WIT: Pemeriksaan identitas/dokumen.---07.10-07.15 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Latihan07.10-07.15 WIB Sumatera selain Lampung: Latihan08.10-08.15 WITA: Latihan09.10-09.15 WIT: Latihan.---07.15-08.45 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes potensi skolastik (TPS).07.15-08.45 WIB Sumatera selain Lampung: Tes potensi skolastik (TPS).08.15-09.45 WITA: Tes potensi skolastik (TPS).09.15-10.45 WIT: Tes potensi skolastik (TPS).---08.45.10.30 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.08.45.10.30 WIB Sumatera selain Lampung: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.09.45-11.30 WITA: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.10.45-12.30 WIT: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.Sesi Siang:13.15-13.20 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Peserta masuk ruang ujian.13.45-13.50 WIB Sumatera selain Lampung: Peserta masuk ruang ujian.13.30-13.35 WITA: Peserta masuk ruang ujian.14.30-14.35 WIT: Peserta masuk ruang ujian.---13.20-13.40 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Pemeriksaan identitas/dokumen.13.50-14.10 WIB Sumatera selain Lampung: Pemeriksaan identitas/dokumen.13.35-13.55 WITA: Pemeriksaan identitas/dokumen.14.35-14.55 WIT: Pemeriksaan identitas/dokumen.---13.40-13.45 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Latihan14.10-14.15 WIB Sumatera selain Lampung: Latihan13.55-14.00 WIB WITA: Latihan14.55-15.00 WITA: Latihan---13.45-15.15 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes potensi skolastik (TPS).14.15-15.45 WIB Sumatera selain Lampung: Tes potensi skolastik (TPS).14.00-15.30 WITA: Tes potensi skolastik (TPS).15.00-16.30 WIT: Tes potensi skolastik (TPS).---15.15-17.00 WIB Lampung, Jawa, Kalteng, dan Kalbar: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.15.45-17.30 WIB Sumatera selain Lampung: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.15.30-17.15 WITA: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.16.30-18.15 WIT: Tes literasi dalam bahasa Indonesia, literasi dalam bahasa Inggris, dan penalaran matematika.

Demikian jadwal penyesuaian UTBK 2025. Khusus Aceh dan Jawa Timur nantinya akan ada penyesuaian lebih lanjut pada sesi siang.

Klik untuk melihat komentar
Lihat komentar
Artikel Lainnya